Category: Uncategorized

Pimpinan Inspiratif, P3KLL Wawancarai Dr. Agus Justianto

  BLI – KLHK yang dipimpin oleh Dr. Ir. Agus Justianto, M.Sc mempunyai tugas; menyelenggarakan penelitian, pengembangan dan inovasi di bidang lingkungan hidup dan kehutanan termasuk penyebarluasan hasil-hasil penelitian, pengembangan dan inovasi kepada pengguna baik internal maupun eksternal Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. BLI – KLHK merupakan 1 diantara 13 eselon I lingkup KLHK. Sedangkan…
Read more

Antisipasi Puncak Karhutla dengan Sinergi Hujan Buatan

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya secara virtual (30/072021), memimpin langsung rapat teknis membahas penjelasan prakiraan cuaca  dan teknik modifikasi cuaca serta kesiapan patroli desa. Dalam rapat ini, Menteri LHK mengundang seluruh pihak terkait seperti BMKG, BNPB, TNI, POLRI, BPPT, serta ahli klimatologi dari IPB University. Menteri Siti menekankan bahwa, sebagai upaya pencegahan,…
Read more

Rayakan Global Tiger Day 2021, KLHK Lepasliarkan Harimau Sumatera “Sipogu”

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melalui Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat melakukan pelepasliaran Harimau Sumatera (Panthera tigris sumatrae) berjenis kelamin betina bernama “Sipogu”, di lanskap Panti Batang Gadis Kawasan Hutan Lindung Pasaman Barat pada Jumat  (30/7). Harimau Sumatera “Sipogu” berjenis kelamin betina ini, merlamdupakan satwa yang diselamatkan di Perkebunan PT. PMS…
Read more

Tentang Badan Standardisasi Instrumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan

Badan Standardisasi Instrumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan sebagaimana Permen LHK Nomor 15 Tahun 2021 berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan yang dipimpin oleh kepala badan. Badan Standardisasi Instrumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan  mempunyai tugas menyelenggarakan koordinasi dan perumusan, pengembangan, serta penerapan standar dan penilaian kesesuaian standar instrumen di bidang lingkungan…
Read more