Author: raditya arif

Gelar Penanaman Serentak, Sekjen KLHK Tanam Mangrove Di Riau

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) kembali melaksanakan aksi Penanaman Serentak pada hari Kamis 25 April 2024, di 25 lokasi di 23 Provinsi di Indonesia. Penanaman serentak ini sebagai bagian dari upaya mitigasi perubahan iklim, pemulihan kualitas lingkungan hidup, dan percepatan Rehabilitasi Hutan dan Lahan, serta upaya untuk memperbaiki kualitas lingkungan dengan memperbanyak tegakan pohon/tanaman…
Read more

Tanam Serentak Mangrove Inisiatif Media Mitigasi Iklim

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) akan melaksanakan aksi Penanaman Mangrove Serentak pada hari Kamis 25 April 2024, di 25 lokasi. Menteri LHK Siti Nurbaya diagendakan akan memimpin pelaksanaan penanaman mangrove serentak dari Ekowisata Mangrove, Kapuk Muara, Pesanggrahan, Jakarta Utara yang menjadi lokasi pusat acara. Sementara, 24 lokasi lainnya tersebar di beberapa daerah seluruh Indonesia.…
Read more

Siapkan Second NDC, Indonesia Perkuat Komitmen Atasi Dampak Perubahan Iklim

Berdasarkan mandat Paris Agreement, setiap negara Pihak harus menyampaikan Second NDC paling lambat bulan Maret 2025. Meski begitu, Indonesia merencanakan untuk menyampaikannya lebih awal pada bulan Agustus 2024. Hal ini menjadi bagian upaya Indonesia untuk terus meningkatkan komitmennya dalam mengatasi dampak perubahan iklim global. Terkait proses dan progres kesiapan Second NDC Indonesia dimaksud, Kementerian Lingkungan…
Read more

Festival Pengendalian Lingkungan Untuk Menjaga Kualitas Lingkungan Hidup

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) akan menggelar Festival Pengendalian Lingkungan perdana yang dilaksanakan pada hari Selasa – Rabu, 23 – 24 April 2024 bertempat di Manggala Wanabakti Jakarta. Festival ini  berlangsung simultan dengan Rapat Kerja teknis Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan (Ditjen PPKL) menyangkut kebijakan dan instrumen pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan. …
Read more

Panggung Kolaborasi Rimbawan, Konsolidasi Kerja Bersama Untuk Tanah Air Dan Bangsa

Sebagai upaya meningkatkan upaya kolaborasi dan corrective action dengan para mitra ataupun stakeholders lainnya, serta masih dalam rangkaian peringatan Hari Bakti Rimbawan yang ke-41 tahun ini, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menggelar Panggung Kolaborasi Rimbawan di Arboretum Ir. Lukito Daryadi, Kompleks Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, Kamis (28/03/2024).  Menteri LHK, Siti Nurbaya mengawali sambutannya dengan…
Read more

Pelantikan Pejabat Tinggi Pratama, Menteri LHK: Birokrasi Harus Responsif

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya melantik empat Pejabat Tinggi Pratama (Eselon II) lingkup KLHK di Jakarta, Kamis (28/3). Keempat pejabat yang dilantik yaitu U. Mamat Rahmat sebagai Kepala Biro Hubungan Masyarakat, Edi Sulistyo Heri Susetyo sebagai Kepala Biro Perencanaan, Irawan Asaad sebagai Direktur Adaptasi Perubahan Iklim, dan Rudianto Saragih Napitu sebagai Direktur…
Read more

KLHK Sambut Baik Kesuksesan Penyusunan Rencana Aksi Nasional Gender Dan Perubahan Iklim

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyambut gembira atas keberhasilan menyusun Dokumen Rencana Aksi Nasional Gender dan  Perubahan Iklim (RAN-GPI) yang secara resmi di launching hari ini Kamis (28/03/2024) di Jakarta.  “Seperti peribahasa pucuk dicinta ulam tiba, dokumen RAN GPI disebut Menteri LHK Siti Nurbaya merupakan salah satu jawaban penting dalam upaya kita memperkuat kerja-kerja…
Read more

Menteri LHK: Kerja-Kerja KLHK Sarat Dengan Ilmu Pengetahuan Dan Butuh Teknik Serta Keilmuan Yang Cukup

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya mengungkapkan peran penting keilmuan dunia kampus dalam arah pembangunan lingkungan hidup dan kehutanan. Berbagai pergolakan diskursusnya pun ada di kampus, karena di kampus inilah gudangnya ilmu. “Kita membutuhkan pengetahuan karena memang kalau kerja di lingkungan hidup dan kehutanan itu harus paham subyeknya, dan itu hanya bisa dengan…
Read more

Peduli Masyarakat Di Bulan Ramadan, KLHK Bagikan 2.600 Paket Sembako

Masih dalam rangkaian Hari Bakti Rimbawan ke-41 Tahun 2024, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melaksanakan Bakti Sosial. Mengawali kegiatan tersebut, Sekretaris Jenderal (Sekjen) KLHK Bambang Hendroyono dan Inspektur Jenderal (Irjen) KLHK Laksmi Wijayanti membagikan 200 paket sembako kepada para pengemudi, pramubakti, dan satpam lingkup KLHK serta masyarakat sekitar kantor KLHK di Jakarta, Jumat (22/3).…
Read more

Tindak 55 Kontainer Berisi Kayu Olahan Ilegal Asal Kalimantan Demi Kekayaan SDA

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) terus konsisten melakukan Operasi Penindakan Kayu Ilegal untuk hentikan Illegal logging, perusakan hutan, serta Kerugian Negara. Pada tanggal 2 sampai 8 Maret 2024, Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Gakkum LHK) kembali berhasil mengamankan 55 Kontainer berisi kayu olahan jenis Ulin, Meranti, Bengkirai dan Rimba Campuran sebanyak…
Read more